Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Komputer & Teknologi > Non Windows > Linux & Open source community

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 24th November 2011
Nokidding's Avatar
Nokidding Nokidding is offline
Member Aktif
 
Join Date: Nov 2011
Posts: 192
Rep Power: 0
Nokidding mempunyai hidup yang Normal
Default [Share] Perintah-Perintah Dasar Linux

Spoiler for Qlo Bermanfaat:




gak nolak buat bareng



And mudah mudahan gak



jangan lupa di Rate Ya Gan














Quote:





Tambahan Dari ceriwiser.....!!!



1. Menginstal / Mengupgrade SUDO



2. Comand vi Sederhana



3. English From MoMod



4. Perintah Dasar dan Seed (Streamlined editor)



5. Tambahan agan octavianus I



6. Tambahan agan octavianus II



7. Nano HP-UX



8. Tambahan agan Dark Alley



9. Tutorial Vim



10. Tutorial Emacs



11. Beda chmod 755 dan 777



12. Tambahan agan 12170



13. Menampilkan Code ASCII di Linux







alias : Untuk membuat alias dan menampilkan alias yang sudah diset sebelumnya.

Contoh :



menampilkan alias yang sudah diset sebelumnya

[kave@client10~]$ alias

alias d='dir'

alias ls='/usr/bin/ls -l'

alias v='vdir'

alias vdir='/usr/bin/ls $LS_OPTIONS --format=long'



membuat alias baru yaitu dir yang fungsinya sama dengan ls

[kave@client10~]$ alias dir='/usr/bin/ls -l'



cp :Copy, untuk melakukan proses copy file

Syntax : cp [options] file_sumber file_tujuan

Contoh : copy file dari direktori /data/mhs1/otomatis.sh ke /data/mhs2/

[kave@client10~]$ cp /data/mhs1/otomatis.sh /data/mhs2/



chmod: Untuk mengganti perijinan pada file atau direktori.

Syntax : chmod [options] file_atau_direktori

Contoh : Mengganti perijinan file /data/mhs1/otomatis.sh dari 664 menjadi

755

[kave@client10~]$ chmod 755 /data/mhs1/otomatis.sh



chown: Mengganti kepemilikan atas file atau direktori

Syntax : chown [options] username:groupname

Contoh : Mengganti kepemilikan file /data/otomatis.sh yang sebelumnya

dimiliki oleh user yang bernama labcrew menjadi labcrew2

[kave@client10~]$ chown labcrew2:labcrew2 /data/otomatis.sh



chgrp: Untuk mengganti grup pemilik suatu file atau direktori

Syntax : chgrp [options] groupname

Contoh :

[kave@client10~]$ chgrp labcrew /data/otomatis.sh



clear: Untuk membersihkan tampilan layar monitor

Syntax : clear

Note : untuk melakukan clear dengan cepat, Anda dapat menggunakan

kombinasi tombol CTRL + L



cat: Menampilkan isi dari suatu file

Syntax : cat nama_file

Contoh : menampilkan isi file /etc/issue.net

[kave@client10~]$ cat /etc/issue.net

Welcome to client10.dejavu.war.net.id. Unauthorized access is

prohibited !



cd: Change Directory, untuk berpindah/berganti direktori.

Syntax : cd nama_direktori

Contoh : berganti ke direktori praktikum

[kave@client10~]# cd praktikum



cal: Menampilkan kalender.

Syntax : cal

Contoh :

[kave@client10~]$

cal

November 2006

Su Mo Tu We Th Fr

Sa

1 2 3

4

5 6 7 8 9 10

11

12 13 14 15 16 17

18

19 20 21 22 23 24

25

26 27 28 29 30



date: Menampilkan informasi tanggal dan waktu saat ini.

Syntax : date

Contoh :

[kave@client10~]$ date

Thu Nov 16 23:15:35 UTC 2006



du: Menampilkan penggunaan kapasitas harddisk oleh suatu direktori.

Syntax : du [options]

Contoh : Menampilkan penggunaan kapasitas harddisk pada direktori

/home/kave dengan option -h (human readable) agar lebih mudah dalam

pembacaan karena hasil yang ditampilkan sudah dikonversi dalam bentuk

KiloByte, MegaByte bahkan GigaByte (jika diperlukan).

[kave@client10~]$ du -h

12K

./.config/xfce4/xffm

36K

./.config/xfce4/desktop

12K

./.config/xfce4/panel

4.0K

./.config/xfce4/xfwm4

68K

./.config/xfce4/mcs_settings

..

..

20K

./.nvu/plstbxas.default/extensions

4.0K

./.nvu/plstbxas.default/chrome

1.6M

./.nvu/plstbxas.default

1.7M

./.nvu

233M

.



Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 03:44 PM.