Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Lifestyle

Lifestyle Diskusi mengenai gaya hidup, quality time, tempat dan spot yang sedang booming semua di dalam sini

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 23rd November 2010
stupid's Avatar
stupid stupid is offline
Senior Ceriwiser
 
Join Date: Jun 2010
Location: ██
Posts: 7,919
Rep Power: 243
stupid has disabled reputation
Send a message via Yahoo to stupid
Default ∞∞∞Aktif dan Energik Bergaya Chic Sporty∞∞∞



Quote:
BOSAN dengan penampilan yang selalu terlihat feminin dan romantis? Sesekali, tak ada salahnya bergaya chic dan sporty, seperti yang diperagakan sejumlah desainer di berbagai runway akhir-akhir ini.

Ambil contoh rumah mode Hermes, yang menampilkan sweater tenis untuk gaya sporty-nya. Atau Alexander Wang, yang membuat sweatshirt dengan bantalan di pundak yang terinspirasi dari kostum futbol. Selain itu, sejumlah desainer mulai dari Jean Paul Gaultier, Miu Miu, Tommy Hilfiger, Lacoste sampai L.A.M.B. juga terus menciptakan gaya sporty untuk koleksi musim gugur mereka.

Lantas, bagaimana caranya bergaya sporty yang terkesan chic, dan bukan seolah Anda sedang menuju ke gym atau hendak bermain tenis? Berikut adalah sejumlah tipsnya:

Quote:
Warna
Pemilihan warna memainkan peranan besar dalam gaya sporty chic yang terinspirasi dari tren atletik. Hindari warna-warna yang selalu diasosiasikan dengan olahraga, misalnya oranye dan biru terang. Sebaliknya, pilih warna-warna yang lebih sophisticated seperti biru laut, burgundy, ungu muda, atau dusty blue.

Kontras
Padukan sesuatu yang sporty dengan sesuatu yang sedikit lebih terstruktur. Sehelai skinny jeans bahkan mampu menciptakan efek mengagumkan pada tampilan santai. Pilih atasan yang terinspirasi dari cabang atletik misalnya, lalu padukan dengan sesuatu yang lebih terstruktur dan sophisticated dari dalam lemari pakaian Anda.

Total
Berdandan sporty dari ujung kepala sampai ujung kaki sah-sah saja. Kuncinya adalah material indah, daya tahan dan kualitas finishing yang tinggi dalam tampilan.

Sepotong pakaian luar seperti hoodie atau anorak merupakan cara termudah untuk bergaya sporty. Sebab, Anda bisa memadukannya dengan item lain untuk mencegahnya terlihat terlampau sporty. Sebaiknya, hindari memadukan potongan sporty dengan kaos klasik atau tank top jika tak ingin terlihat seperti hendak menuju kedai kopi.

Sweatpant
Sweatpant kini menjadi tren yang hidup kembali. Jika ingin mencoba gaya ini, hindari mengenakannya bersama sneaker. Sebaliknya, padukan sweatpant dengan sepasang boot untuk gaya lebih modern dan cool.
Quote:


Reply With Quote
  #2  
Old 23rd November 2010
stupid's Avatar
stupid stupid is offline
Senior Ceriwiser
 
Join Date: Jun 2010
Location: ██
Posts: 7,919
Rep Power: 243
stupid has disabled reputation
Send a message via Yahoo to stupid
Default

Spoiler for contribution from::




Bermanfaat? gunakan sebagai bentuk apresiasi.
Thread sampah? skip aja ndan...tidak perlu mandan memberikan komen di thread sampah.
Repost/Salkam? silahkan dimoderasi

Reply With Quote
Reply

Thread Tools

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 06:02 AM.