Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Other Discussion > Save Our Planet

Save Our Planet Forum diskusi tentang penyelamatan lingkungan hidup, tips, dan ide untuk GO Green

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 20th October 2013
nusapalapa's Avatar
nusapalapa nusapalapa is offline
Newbie
 
Join Date: Sep 2013
Location: purwokerto
Posts: 41
Rep Power: 0
nusapalapa mempunyai hidup yang Normal
Send a message via Yahoo to nusapalapa
Smile Pro Kontra Tanaman pangan Transgenic

Artikel ini diambil dari Tempatnya juragan kumpul

Penduduk dunia saat ini sudah lebih dari 7 milyar populasinya dan semuanya membutuhkan pangan papan pakaian dan kesehatan. Jika melihat besarnya jumlah penduduk bumi, maka akan semakin menghawatirkan ketahanan pangan dunia. karena semakin menyempit lahan pertanian, sedangkan pertumbuhan penduduk semakin besar.


Kebutuhan suplai bahan pokok merupakan hal pokok dan banyak negara yang mementingkan hal ini, sehingga sering menjadi hal yang krusial dan dapat memivu konflik hingga menyebabkan pertumpahan darah. untuk pemahaman arti Transgenic, dapat dibaca sehingga kita dapat memahami arti dan tujuan pengembangan tanaman transgenic. Banyak nilai positif dari transgenic namun tidak sedikit juga sisi negatifnya. terutama jika kita bicara mengenai kesehatan jangka panjang.

Di Filipina ada lahan pengembangan padi transgenic yang di rusak masyarakat. hal ini terjdi karena ketakutan masyarakat akan sisi negatif dari tanaman transgenic. Padi yang disisipkan gen khusus yang mampu menghasilkan pagi yang mengandung vitain A dalam jumlah yang mencukupi. Perusakan oleh masyarakat ini memang perlu kita perhatikan. Bagaimana memperbanyak produksi di lahan yang semakin sempit juga perlu disegerakan, namun jika kinerja penambahan produksi pada akhirnya menyebabkan masyarakat menjadi lemah dan rentan pernyakit.

Itu bukan hal baik untuk di teruskan. masih pajang jalan yang harus di lewati oleh para peneliti. semoga jalan ini akan terus terang hingga dapat mengantisipasi kekurangan pangan dunia.


Tempatnya juragan kumpul


:melon ndan:

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 12:27 AM.