Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Sports > Sepak Bola > Futsal

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 1st February 2015
Gusnan's Avatar
Gusnan Gusnan is offline
Moderator
 
Join Date: Jun 2013
Posts: 27,623
Rep Power: 47
Gusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyak
Default Futsal Super League Bakal Diikuti 16 Tim




Futsal Super League, bakal kompetisi futsal tertinggi Indonesia pada tahun ini bakal diikuti 16 tim. 16 Tim ini terdiri dari beberapa kategori tim futsal.
Dari 16 tim tersebut, terdapat 12 tim voter AFI yang diprioritaskan untuk proses Verifikasi. Nah, 4 tim lainnya bakal dipilih dalam babak play-off. "Total 25 tim yang sudah didata untuk menjadi calon peserta," kata Edhi Prasetyo, sekjen Asosiasi Futsal Indonesia (AFI).
Peserta play-off sendiri nantinya adalah tim-tim futsal diluar voter AFI yang pernah mengikuti Indonesia Futsal League (IFL) besutan Badan Futsal Nasional (BFN).
Proses verifikasi peserta bakal rampung Januari ini. Namun jika nantinya peserta yang lolos verifikasi tak lebih dari 16, AFI akan tetap menggelar Liga.
Rencananya babak play-off untuk menentukan tim yang lolos ke Futsal Super League akan digelar pada Februari mendatang. Sedangkan Liga Futsal paling lambat digelar awal Maret.

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 08:20 PM.