Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Komputer & Teknologi > Teknologi

Teknologi Pembahasan mengenai Teknologi, informasi, ataupun komunikasi yang sedang trend saat ini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 12th April 2013
cumucuki cumucuki is offline
Member Aktif
 
Join Date: Nov 2012
Posts: 204
Rep Power: 0
cumucuki mempunyai hidup yang Normal
Thumbs up Apple Menciptakan Mobil Masa Depan


Proyek yang digarap Shane Baxley adalah mobil dengan layanan berbagi yang dirancang khusus untuk merek Apple. Proyek Baxley ini dinamai IGO yang terdiri dari tiga kendaraan listrik yang sangat inovatif: IME adalah kendaraan ultra-kompak berpenumpang satu, sedangkan IWE adalah kendaraan keluarga untuk perjalanan panjang dan IU, versi iwe yang dimaksudkan untuk pasangan suami-istri.

Dilansir memobee, Ketiganya dikendalikan dengan Jaringan Cloud dari Apple. Jaringan ini akan mengendalikan 75 persen dari laju kendaraan di jalan. Dengan hal ini memungkinkan pengemudi untuk melakukan perjalanan dengan kecepatan tinggi hanya dengan jarak beberapa cm terpisah dari satu sama lain tanpa mengurasi faktor keamanan dan keselamatan, bahkan ketiga kendaraan ini nol emisi dan sangat cepat.

IWE dan IU menggunakan baterai lithium-ion Tesla yang dipasang pada chassis yang mempunyai struktur kuat, distribusi berat yang sangat baik dan pusat gravitasi yang rendah. Sedangkan motor listrik yang digunakan IWE dapat membuat mobil ini berakselerasi 0-100 km dalam waktu kurang dari 5,0 detik.

Source: Apple Menciptakan Mobil Masa Depan

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 07:58 AM.