Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Lounge

Lounge Berita atau artikel yang unik, aneh, dan menambah wawasan semuanya ada disini dan bisa dishare disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 24th September 2019
cahyoard cahyoard is offline
Newbie
 
Join Date: Apr 2011
Posts: 23
Rep Power: 0
cahyoard mempunyai hidup yang Normal
Smile Beberapa Rekomendasi Merek Kulkas yang Bagus

Kulkas merupakan alat elektronik yang wajib ada di rumah karena memiliki banyak sekali manfaat. Salah satu manfaat ketika menggunakan kulkas yaitu bisa menyimpan makanan agar tidak basi bahkan berjamur. Membahas mengenai kulkas, ada dua macam kulkas yaitu kulkas 1 pintu atau kulkas 2 pintu. Membahas hal tersebut, pasti sebagian orang memilih untuk menggunakan kulkas 2 pintu karena memiliki banyak ruang untuk menyimpan berbagai macam makanan dan juga sistem teknologi kulkas 2 pintu lebih canggih. Maka dari itu, kali ini akan membahas sedikit informasi mengenai merk kulkas 2 pintu aqua, sharp, LG, dan beberapa merk kulkas yang lain dan diantaranya sebagai berikut:

1.Kulkas Aqua



Salah satu kulkas yang bisa dipilih untuk dijadikan perabotan rumah tangga adalah kulkas Aqua 2 pintu. Kulkas Aqua sendiri merupakan buatan dari negara Jepang. Desain yang dimiliki kulkas Aqua sendiri sangatlah bagus dan ukurannya yang besar mampu menyimpan banyak makanan. Kemampuan teknologi dari kulkas Aqua sendiri sangatlah modern dan bisa memudahkan kamu untuk melakukan pembersihan bunga es yang ada di kulkas. Selain itu, teknologi yang lain dan berguna adalah multi air flow. Dimana, fungsi dari multi air flow sendiri meratakan udara agar kulkas mendingin secara merata. Jadi, kamu bisa memilih kulkas Aqua 2 pintu ini sebagai perabotan rumah tangga.

2.Kulkas Sharp



Ketika kamu ingin menjamin kesegaran dan ketahanan dari makanan yang kamu simpan bertahan lama, kamu bisa menggunakan kulkas sharp sebagai salah satu alternatif. Kamu bisa menggunakan kemampuan teknologi dari kulkas sharp 2 pintu. Selain itu, desain dari kulkas sharp yang memang sangat tangguh dan juga modern. Ada juga teknologi yang menarik dari kulkas sharp yaitu J-Tech Inveter Conventer dimana fungsi dari teknologi ini yaitu sebagai pendingin kulkas tanpa memberatkan tenaga listrik yang besar yang bisa mengakibatkan boros listrik. Begitulah, sedikit spesifikasi dari kulkas sharp yang bagus dan bisa dijadikan pilihan oleh kamu untuk melengkapi peralatan elektronik rumah tangga.

3.Kulkas LG


Salah satu kulkas yang bagus untuk digunakan di dalam perabotan rumah tangga yaitu kulkas LG. LG sendiri memiliki brand ternama dan sama dengan yang lain. Kulkas LG memudahkan para penggunanya untuk tidak repot-repot lagi meluangkan waktu untuk membersihkan bunga es. Selain itu, teknologi yang diterapkan oleh LG sendiri yaitu Linear Door Cooling yang mampu mendinginkan seisi kulkas secara merata. Bahkan, teknologi yang sangat mencengangkan adalah Smart Diagnosis. Apa itu peran dari Smart Diagnosis? Peran dari teknologi tersebut adalah kemampuan untuk mendeteksi kerusakan yang ada di dalam kulkas. Jadi, kamu bisa memilih kulkas LG sebagai alat elektronik yang vital untuk digunakan.

4.Kulkas Polytron


Kulkas dengan kualitas terbaik selanjutnya yaitu kulkas dengan merk polytron. Bahkan, desain dari kulkas polytron sendiri sangatlah bagus dengan motif yang polos dan juga memberikan kesan elegan pada kulkas. Walaupun, banyak sekali kulkas dengan merk polytron yang unggul dari segi desain ada juga keunggulan dari kulkas polytron dari segi teknologi. Dimana, teknologi tersebut adalah Quick Freezing dan 360 Multi Flow. Apa fungsi dari kedua teknologi tersebut? fungsi dari kedua teknologi tersebut yaitu mempermudah untuk mendinginkan bagian dalam kulkas.

Begitulah sedikit informasi mengenai kulkas-kulkas yang berteknologi tinggi dan bagus untuk digunakan, kamu bisa menimbang-nimbang 4 rekomendasi merk kulkas 2 pintu di atas.

Semoga bermanfaat ... https://www.ceriwis.com/forum/images...-indonesia.gif

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 06:47 AM.