Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Mobil & Motor

Mobil & Motor Diskusi antar pemilik mobil dan motor. Sharing tips dari mulai spareparts,kerusakan, hingga bengkel terbaik bisa didapat disini

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 1st July 2011
DodoLLipeT's Avatar
DodoLLipeT DodoLLipeT is offline
Prob. Moderator
 
Join Date: May 2011
Location: Jakarta,ID
Posts: 3,334
Rep Power: 34
DodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis Guru
Default >Mercedes Benz Luncurkan ML 350 Sport


Meski penjualan mobil mewah asal Jerman, Mercedes-Benz, menurun di awal tahun 2011 pada bulan yang sama yaitu dari 230 unit menjadi 220 unit, PT Mercedes-Benz Indonesia (MBI) akan menyiapkan amunisi baru, yakni dengan meluncurkan model SUV (Sport Utility Vehicle) ML 350 Sport.


Wakil Direktur Marketing PT Mercedes-Benz Indonesia, Yuniardi H. Hartono, mengatakan penjualan di setiap awal tahun memang selalu mengalami penurunan, namun untuk kuartal berikutnya pasti meningkat, terlebih lagi tidak adanya masalah ekonomi dan politik yang dapat mempengaruhi penjualan di Indonesia.

“Selain PT MBI mengumumkan varian terbaru, acara ini dapat dikatakan peluncuran mobil model ML 350 Sport,” tambah Yuniardi saat ditemui di Jakarta.

ML 350 Sport yang akan segera di luncurkan tersebut merupakan penerus mobil seri ML yang telah hadir di Indonesia pada tahun sebelumnya yaitu ML 350, ML 350 Incenio, ML 63 AMG, ML 350 Grand Edition AL dan ML Grand Edition.

Perbedaan antara produk terbaru dari PT MBI ini terdapat pada gaya interior dan eksterior serta tambahan fitur yang semakin dinamis di kelasnya. Pada bagian lampu, ML 350 Sport menambahkan headlamps Bi-Xenon dengan Active Light System and cornering.

Varian ini pun menggunakan system parktronic yang dapat memudahkan pengendara ketika parkir. Untuk bagian interior, ML 350 Sport menambahkan velg alumunium ringan 5-pilar beriameter 19 inci yang semakin menambah kesan sporty.

Adapun pada bagian Jok, dilengkapi dengan lapisan kulit berkualitas buatan Artico Man. Selain itu, dibagian lingkar kemudipun dibalut kulit, serta pada bagian ujung tuas transmisi menggunakan hiasan kayu Borlet Walnut yang menambah ML 350 Sport semakin mewah dan elegan.

Agar terasa sedang mendengarkan konser, ML 350 Sport menyiapkan paket audio surround-sound yang sangat merdu didengar dalam kabin mobil. Untuk pasaran di Indonesia, ML 350 Sport menggunakan mesin V6 dengan kapasitas 3.498cc yang mencapai 272hp pada 6000rpm dengan torsi hingga 350 Nm di 2.400 sampai 5.000rpm.

Di Indonesia, mobil off road nan Sporty ML 350 Sport dibanderol dengan Rp1,099 miliar.

Reply With Quote
  #2  
Old 2nd July 2011
DreamWorld's Avatar
DreamWorld DreamWorld is offline
Ceriwis Geek
 
Join Date: Mar 2011
Location: Bandung
Posts: 19,160
Rep Power: 89
DreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis Prophet
Send a message via Yahoo to DreamWorld
Default

desain nya menarik..

dan harganya juga pasti mahal
Reply With Quote
  #3  
Old 7th July 2011
DodoLLipeT's Avatar
DodoLLipeT DodoLLipeT is offline
Prob. Moderator
 
Join Date: May 2011
Location: Jakarta,ID
Posts: 3,334
Rep Power: 34
DodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis Guru
Default

Quote:
Originally Posted by DreamWorld View Post
desain nya menarik..

dan harganya juga pasti mahal
cuman 1M kok ndan !!!
Reply With Quote
  #4  
Old 11th July 2011
mobilbekas mobilbekas is offline
Newbie
 
Join Date: Jul 2011
Posts: 23
Rep Power: 0
mobilbekas mempunyai hidup yang Normal
Default

wah ini mobil bikin mupeng sepanjang masa
wajar aa sih kalo penjuaannya menurun, skrg kan lg krisis moneter dan harga mobil ini pun gak murah makanya menurun kali
Reply With Quote
  #5  
Old 7th November 2011
SirMboet SirMboet is offline
Member
 
Join Date: Nov 2011
Posts: 98
Rep Power: 0
SirMboet mempunyai hidup yang Normal
Default

Mrcy is the besttt ,,
Reply With Quote
  #6  
Old 8th November 2011
hendra7986 hendra7986 is offline
Banned
 
Join Date: Oct 2011
Posts: 66
Rep Power: 0
hendra7986 mending bunuh diri deh
Talking

Quote:
Originally Posted by DodoLLipeT View Post

Meski penjualan mobil mewah asal Jerman, Mercedes-Benz, menurun di awal tahun 2011 pada bulan yang sama yaitu dari 230 unit menjadi 220 unit, PT Mercedes-Benz Indonesia (MBI) akan menyiapkan amunisi baru, yakni dengan meluncurkan model SUV (Sport Utility Vehicle) ML 350 Sport.


Wakil Direktur Marketing PT Mercedes-Benz Indonesia, Yuniardi H. Hartono, mengatakan penjualan di setiap awal tahun memang selalu mengalami penurunan, namun untuk kuartal berikutnya pasti meningkat, terlebih lagi tidak adanya masalah ekonomi dan politik yang dapat mempengaruhi penjualan di Indonesia.

“Selain PT MBI mengumumkan varian terbaru, acara ini dapat dikatakan peluncuran mobil model ML 350 Sport,” tambah Yuniardi saat ditemui di Jakarta.

ML 350 Sport yang akan segera di luncurkan tersebut merupakan penerus mobil seri ML yang telah hadir di Indonesia pada tahun sebelumnya yaitu ML 350, ML 350 Incenio, ML 63 AMG, ML 350 Grand Edition AL dan ML Grand Edition.

Perbedaan antara produk terbaru dari PT MBI ini terdapat pada gaya interior dan eksterior serta tambahan fitur yang semakin dinamis di kelasnya. Pada bagian lampu, ML 350 Sport menambahkan headlamps Bi-Xenon dengan Active Light System and cornering.

Varian ini pun menggunakan system parktronic yang dapat memudahkan pengendara ketika parkir. Untuk bagian interior, ML 350 Sport menambahkan velg alumunium ringan 5-pilar beriameter 19 inci yang semakin menambah kesan sporty.

Adapun pada bagian Jok, dilengkapi dengan lapisan kulit berkualitas buatan Artico Man. Selain itu, dibagian lingkar kemudipun dibalut kulit, serta pada bagian ujung tuas transmisi menggunakan hiasan kayu Borlet Walnut yang menambah ML 350 Sport semakin mewah dan elegan.

Agar terasa sedang mendengarkan konser, ML 350 Sport menyiapkan paket audio surround-sound yang sangat merdu didengar dalam kabin mobil. Untuk pasaran di Indonesia, ML 350 Sport menggunakan mesin V6 dengan kapasitas 3.498cc yang mencapai 272hp pada 6000rpm dengan torsi hingga 350 Nm di 2.400 sampai 5.000rpm.

Di Indonesia, mobil off road nan Sporty ML 350 Sport dibanderol dengan Rp1,099 miliar.
kerennnnnnnnn
Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 02:29 PM.