sijampang
27th May 2012, 04:14 PM
UNTUK WANITA CANTIK MUDAH-MUDAHAN LEBIH BIJAK
Sebuah kisah tentang wanita yang sangat membanggakan kecantikannya,,,,, bahkan bisa dibilang kecantikannya adalah segala-galanya untuk meraih yang diinginkannya. Karena kecantikannya tersebut seorang lelaki buruk rupa,,, sangat tertarik dengan wanita tersebut,. Dengan segala usahanya mencoba mendapatkan wanita tersebut, sampai suatu ketika terjadi peristiwa yang membuat wanita tersebut tersentuh akan usaha lelaki itu.
Dan akhirnya merekapun berpacaran,, seiring berjalannya waktu si wanita banyak menuntut kepada lelaki buruk rupa,, dan karena ketulusan cinta dan demi kebahagian wanita tersebut dengan segenap tenaga lelaki buruk rupa mengusahakan apa yang diinginkan wanita tersebut. Bahkan sampai si lelaki tidak boleh mengenal wanita lain selain wanita cantik itu, dituruti oleh lelaki tersebut, apapun akan dikorbankan oleh lelaki buruk rupa itu demi kebahagiaan sang wanita,,,, . Disini si lelaki buruk rupa sudah sangat dibutakan dengan kecantikan wanita itu,,, sehingga akal sehatnya pun diabaikan, hingga suatu ketika lelaki buruk rupa mendapati wanita tersebut sedang jalan dengan lelaki lain,,, dengan sabar lelaki buruk rupa itu memaafkan wanita tersebut.
Karena ingin membahagiakan dan menuruti keinginan wanita cantik itu,, si buruk rupa bekerja dengan dan tanpa mengenal waktu agar dapat memenuhi keinginan wanita tersebut yaitu sebuah mobil baru,,,, sampai suatu ketika silelaki buruk rupa dalam kondisi bangkrut dalam usaha karena ditipu oleh partner bisnisnya. Si lelaki buruk rupa sampai betul-betul dalam kondisi nol dan dikejar-kejar oleh dept collector, karena dalam kondisi labil dan tidak mempunyai uang sepeser pun si lelaki itu coba menemui sang pacar berharap dapat membagi kesedihan dan masalah kepada sang wanita. Tapi tanpa disangka dan dinyana siwanita cantik berkata �tolong tinggalkan saya sekarang juga�,,, bagai tersambar petir disiang hari lelaki buruk rupa bertanya �kenapa?�
�Saya sudah bosan pacaran dengan kamu yang tidak bisa memberikan apa yang saya inginkan, bahkan sekarang kamu sudah tidak memiliki apa-apa� bagaimana kamu bisa membahagiakan saya� jawab wanita tersebut.
�untuk saat ini saya tidak bisa berbuat apa-apa tapi saya akan berusaha sekuat tenaga saya untuk mewujudkan keinginanmu kalau kamu bisa bersabar� lelaki buruk rupa itu berkata.
�sudahlah simpan semua impianmu itu, sekarang saya sudah ada penggantimu seorang pengusaha� yang bisnisnya jual beli mobil dan saya bisa ke mall dengan turun dari mobil yang setiap saat gonta-ganti mobil� wanita itu berkata dengan bangga.
�apakah kamu sudah tidak sayang dan cinta aku,,, seperti yang pernah dulu kamu katakan bahwa kamu sangat sayang dengan aku�
�itu dulu waktu kamu bisa memberikan aku apa yang aku inginkan� tapi untuk saat ini lihat diri kamu untuk bensin motor aja kamu tidak bisa beli� lagian aku juga bukan dengan satu orang pacarannya selain dengan kamu ada 2 lelaki lagi yang sekarang dekat denganku� dan hidup itu adalah pilihan,,,,, kata wanita cantik
</div>
Sebuah kisah tentang wanita yang sangat membanggakan kecantikannya,,,,, bahkan bisa dibilang kecantikannya adalah segala-galanya untuk meraih yang diinginkannya. Karena kecantikannya tersebut seorang lelaki buruk rupa,,, sangat tertarik dengan wanita tersebut,. Dengan segala usahanya mencoba mendapatkan wanita tersebut, sampai suatu ketika terjadi peristiwa yang membuat wanita tersebut tersentuh akan usaha lelaki itu.
Dan akhirnya merekapun berpacaran,, seiring berjalannya waktu si wanita banyak menuntut kepada lelaki buruk rupa,, dan karena ketulusan cinta dan demi kebahagian wanita tersebut dengan segenap tenaga lelaki buruk rupa mengusahakan apa yang diinginkan wanita tersebut. Bahkan sampai si lelaki tidak boleh mengenal wanita lain selain wanita cantik itu, dituruti oleh lelaki tersebut, apapun akan dikorbankan oleh lelaki buruk rupa itu demi kebahagiaan sang wanita,,,, . Disini si lelaki buruk rupa sudah sangat dibutakan dengan kecantikan wanita itu,,, sehingga akal sehatnya pun diabaikan, hingga suatu ketika lelaki buruk rupa mendapati wanita tersebut sedang jalan dengan lelaki lain,,, dengan sabar lelaki buruk rupa itu memaafkan wanita tersebut.
Karena ingin membahagiakan dan menuruti keinginan wanita cantik itu,, si buruk rupa bekerja dengan dan tanpa mengenal waktu agar dapat memenuhi keinginan wanita tersebut yaitu sebuah mobil baru,,,, sampai suatu ketika silelaki buruk rupa dalam kondisi bangkrut dalam usaha karena ditipu oleh partner bisnisnya. Si lelaki buruk rupa sampai betul-betul dalam kondisi nol dan dikejar-kejar oleh dept collector, karena dalam kondisi labil dan tidak mempunyai uang sepeser pun si lelaki itu coba menemui sang pacar berharap dapat membagi kesedihan dan masalah kepada sang wanita. Tapi tanpa disangka dan dinyana siwanita cantik berkata �tolong tinggalkan saya sekarang juga�,,, bagai tersambar petir disiang hari lelaki buruk rupa bertanya �kenapa?�
�Saya sudah bosan pacaran dengan kamu yang tidak bisa memberikan apa yang saya inginkan, bahkan sekarang kamu sudah tidak memiliki apa-apa� bagaimana kamu bisa membahagiakan saya� jawab wanita tersebut.
�untuk saat ini saya tidak bisa berbuat apa-apa tapi saya akan berusaha sekuat tenaga saya untuk mewujudkan keinginanmu kalau kamu bisa bersabar� lelaki buruk rupa itu berkata.
�sudahlah simpan semua impianmu itu, sekarang saya sudah ada penggantimu seorang pengusaha� yang bisnisnya jual beli mobil dan saya bisa ke mall dengan turun dari mobil yang setiap saat gonta-ganti mobil� wanita itu berkata dengan bangga.
�apakah kamu sudah tidak sayang dan cinta aku,,, seperti yang pernah dulu kamu katakan bahwa kamu sangat sayang dengan aku�
�itu dulu waktu kamu bisa memberikan aku apa yang aku inginkan� tapi untuk saat ini lihat diri kamu untuk bensin motor aja kamu tidak bisa beli� lagian aku juga bukan dengan satu orang pacarannya selain dengan kamu ada 2 lelaki lagi yang sekarang dekat denganku� dan hidup itu adalah pilihan,,,,, kata wanita cantik
</div>