Log in

View Full Version : Politikus


MamatGede
11th April 2016, 04:53 PM
Sebuah bis penuh dengan para

politikus, keluar dari jalur jalan dan

langsung menabrak sebuah pohon

besar di ladang petani tua.

BUMMMM….!!!!

terdengar suara keras dari arah

pohon besar tersebut, Pak tani tua

segera bergegas menuju arah suara

dentuman.

Setelah menyelidiki apa yang terjadi,

petani tua segera menggali sebuah

lubang besar dan mengubur semua

mayat politikus-politikus yang

bergelimpangan di sekitar bis malang

itu.

Beberapa hari kemudian, seorang

sherif lokal lewat dan bertanya

kepada

petani tua,

“Waktu anda temukan mereka, Apakah mereka semua sudah tewas?”

Petani tua menjawab, “Begini, beberapa dari mereka berkata bahwa mereka belum mati. Tapi Anda sendiri

kan tahu betapa seringnya politikus-politikus itu berbohong, jadi mana mungkin ada orang yang percaya ?”.

Sambil geleng-geleng kepala pak tua

itu berbisik ke sherif yang menanyainya, “ada-ada saja kelakuan politikus jaman sekarang… sudah mau

meninggal saja masih sempat2nya berbohong, eh pakai pura2 ngaku hidup segala…, emangnya saya

gampang dibohongin apa?”

Sherif : jadi, jadi... mereka….waduh…? ??????????????? @$#$#.http://s.kaskus.id/images/apps/kaskusmobile_hp.gif
Last edited by: Marsony (https://www.ceriwis.com/profile/1102913) 25-03-2013 02:19
Multi Quote (https://www.ceriwis.com/post_reply/50c698fb20d7190660000008/?post=50c698fb20d7190660000009) Quote (https://www.ceriwis.com/post_reply/50c698fb20d7190660000008/?post=50c698fb20d7190660000009)