atheis
22nd April 2011, 06:01 AM
http://www.mediaindonesia.com/mediatravelista/spaw/uploads/images/article/image/2011_04_08_03_43_51_Gila.jpg
wonderaday.com
COBA Anda perhatikan setiap fitur di penginapan ini. Apa benar-benar terlihat aneh dan layak untuk ditempati? 'Rumah Gila' atau 'Crazy House' adalah hotel sederhana yang didesain khusus di Dalat, Vietnam.
Ada gua di sini dan jaring laba-laba raksasa yang terbuat dari kawat, satu jembatan unik, beton menyerupai batang pohon dan jerapah serta sebuah kedai teh di dalam. Anda pasti akan terkesan oleh ‘Rumah Gila’ sampai kapan pun.
Arsitektur 'Rumah Gila' menyerupai gaya 'Alice di Wonderland', namun tetap sulit digambarkan secara utuh.
'Rumah Gila' bisa Anda sewa dengan harga sebesar $ 30-60 (Rp259 ribu hingga Rp519 ribu) per malam. Untuk mem-booking tempatnya, bisa Anda lakukan di depan pintu masuk melalui pelayan hotel. (*/X-13)
~ SUMBER ~ (http://www.mediaindonesia.com/mediatravelista/index.php/read/2011/04/09/2461/5/Bermalam-di-Rumah-Gila-Vietnam)
wonderaday.com
COBA Anda perhatikan setiap fitur di penginapan ini. Apa benar-benar terlihat aneh dan layak untuk ditempati? 'Rumah Gila' atau 'Crazy House' adalah hotel sederhana yang didesain khusus di Dalat, Vietnam.
Ada gua di sini dan jaring laba-laba raksasa yang terbuat dari kawat, satu jembatan unik, beton menyerupai batang pohon dan jerapah serta sebuah kedai teh di dalam. Anda pasti akan terkesan oleh ‘Rumah Gila’ sampai kapan pun.
Arsitektur 'Rumah Gila' menyerupai gaya 'Alice di Wonderland', namun tetap sulit digambarkan secara utuh.
'Rumah Gila' bisa Anda sewa dengan harga sebesar $ 30-60 (Rp259 ribu hingga Rp519 ribu) per malam. Untuk mem-booking tempatnya, bisa Anda lakukan di depan pintu masuk melalui pelayan hotel. (*/X-13)
~ SUMBER ~ (http://www.mediaindonesia.com/mediatravelista/index.php/read/2011/04/09/2461/5/Bermalam-di-Rumah-Gila-Vietnam)