PDA

View Full Version : Honda CR-Z Type R Bersiap Perkuat Pasukan Honda


Gorillaks
20th October 2012, 03:58 PM
Bagi penggila dunia otomotif, terutama roda empat, mungkin sudah tak asing lagi jika mendengar kabar Honda Civic dibuatkan versi Type R oleh pabrikan Honda. Namun, bagaimana jika pembangunannya berbasis generasi terbaru Honda bermesin hybrid?



Yup�menurut Temple of Vtec, pihak Honda Jepang sedang menggodok sebuah prototipe Honda CR-Z Type R. Bahkan pada SEMA Show 2010 silam, pihak Honda sempat memamerkan sebuah Honda CR-Z Hybrid R Concept (http://bit.ly/tO1yQC) yang sanggup menelurkan daya kuda sekuat 200 hp berkat pencangkokkan piranti turbocharged ke mesinnya yang berkapasitas 1.5 L.



Namun Honda CR-Z pasti akan lebih beringas tenaganya jika diaplikasikan ke versi supercharged, seperti yang pernah ditampilkan di SEMA Show 2011 silam.



Wah�kira-kira akan seperti apa ya sosoknya nanti? Dan, akankah dilempar ke pasar dunia? Hmmm��akan lebih baik jika pantau terus berita terkininya, tentunya hanya di Bosmobil.com�!




[/spoiler] for Penampakan:




http://www.bosmobil.com/uploads/news/0.content/image/auto%20news/honda%20crz%20type%20r/1.jpg








[spoiler=open this] for Penampakan:




http://www.bosmobil.com/uploads/news/0.content/image/auto%20news/honda%20crz%20type%20r/2.jpg







</div>