lumpiabasah
27th May 2012, 07:25 PM
Assalamua'aLaikum..just sharing..moga2 nggga :repost:
Kali ini mari kita mengenal tentang sosis.
Menurut Wikipedia (http://id.wikipedia.org/wiki/Sosis) Sosis adalah suatu makanan yang terbuat dari daging cincang, lemak hewan, terna dan rempah, serta bahan-bahan lain. Sosis umumnya dibungkus dalam suatu pembungkus yang secara tradisional menggunakan usus hewan, tapi sekarang sering kali menggunakan bahan sintetis, serta diawetkan dengan suatu cara, misalnya dengan pengasapan. Pembuatan sosis merupakan suatu teknik produksi dan pengawetan makanan yang telah dilakukan sejak sangat lama. Di banyak negara, sosis merupakan topping populer untuk pizza.Sosis terdiri dari bermacam-macam tipe, ada sosis mentah dan juga sosis matang.
Di Indonesia terdapat berpuluh-puluh merk sosis, ada yang tipe premium dan ada tipe biasa, tergantung kontain sosisnya. Secara umum dapat dilihat dari harganya. Nah sekarang mari kita mengenal jenis-jenis sosis dari Jerman.
Di Jerman, sosis adalah makanan yang sangat populer. Hampir setiap hari masyarakat Jerman menyantapnya. Setidaknya ada 9 jenis sosis unik yang sangat menggugah selera.
1. Knackwurst
[/spoiler] for sosis:
http://www.tastydays.com/f_images/3245755214_1747ea5def.jpg
Sosis tebal berukuran pendek ini berbahan utama daging dengan bumbu bawang putih yang ekstra. Biasa disantap bersama asinan kubis dan mustard.
2. Drei im Weggla
for sosis:
http://blog.nordbayern.de/netz/files/2009/12/bratwuerste1-580x435.jpg
Sosis berukuran ramping ini umumnya dimasak agak hangus di atas panggangan terbuka. Jarang sekali yang memasaknya dengan cara direbus atau digoreng. Sedap disantap bersama mustard dan sepotong roti.
3. Weisswurst
for sosis:
http://www.tz-online.de/bilder/2009/02/09/70630/712037309-weisswurst_475px.9.jpg
Sosis berwarna putih ini dibuat dari daging sapi muda sedang sedikit tambahan kulit babi untuk variasi rasa. Setelah direbus, weisswurst dihidangkan dengan pretzel dan gandum.
4. Bockwurst
for sosis:
http://3.bp.blogspot.com/_zLYETuIcx58/TD-s6r-LzyI/AAAAAAAAAAw/bOu4Yja5-P0/s320/bockwurst.JPG
Sosis yang dalam proses pembuatannya menggunakan telur ini kerap menjadi teman minum bir. Lagi-lagi, biasa dinikmati dengan mustard.
5. Landjager
for sosis:
http://honest-food.net/wp-content/uploads/2010/08/smoked-landjaeger.jpg
Secara tampilan, sosis ini kurang sedap dipandang. Namun untuk bahan, Landjager adalah salah satu yang kaya bumbu. Sosis yang biasanya disajikan bersama kentang ini dibumbui dengan anggur merah, gula, biji jintan, mustard, dan lada.
6. Thuringer
for sosis:
http://euro-goodies.com/myfiles/bratwurst_02.jpg
Ukurannya ekstra panjang. Cara masaknya dengan dipanggang sampai sedikit hangus. Memiliki kandungan lemak yang relatif lebih rendah dibanding sosis lainnya.
7. Wollwurst
for sosis:
http://4.bp.blogspot.com/_z1C4quHGdkY/TCTYE5CKd7I/AAAAAAAABHM/BD_S07HgdmI/s280/Gschwollne+mit+Kartoffelsalat.JPG
Rebus, dinginkan, lalu goreng. Begitulah sosis ini biasa dimasak untuk mendapatkan rasa garing di bagian luar.
8. Cervelat
for sosis:
http://www.derekhaines.ch/vandal/wp-content/uploads/2011/08/cervelat-spiess.jpg
Dulu, cervelat berbahan dasar otak. Tapi kini sudah jarang yang menggunakannya. Sesuai tradisi di sebagian Jerman, bagian ujung sosis dibelah agar hasil masakan tampil indah.
9. Frankfurter Wurtschen
for sosis:
http://www.wurstmanufaktur.net/pics/wiener/wiener_800x533_logo.jpg
Cara memasak sosis nan mulus panjang ini bukan dipanggang, digoreng, atau direbus. Cukup panaskan ke dalam air panas, dan siap dimakan.
Warning !!
Hati2 memilih sosis..banyak sosis dari daging yg tidak jelas kehalalannya..Bagi agan2 yang muslim tentu harus berhati-hati..karena banyak sosis yg terbuat dari campuran darah, daging babi http://static.kaskus.co.id/images/smilies/sumbangan/27.gif, selongsong dari usus babi..ato dari daging hewan halal yang tidak disembelih secara syariat Islam..
Tapi kan kita sulit kalo harus menyelidiki sampai detail..sekarang untungnya uda lebih mudah kita menentukan status kehalalan suatu produk..tinggal cermati di kemasan ada logo kayak gini ato ngga:
for logo halal:
http://kulinerbdg.com/images/stories/jreviews/213_logohalalmuiindonesiaproud_1305948517.png
atau
for logo halal:
http://goorme.com/userfiles/blogs/244/Muis_Halal_logo.jpg
atau
for logo halal:
http://3.bp.blogspot.com/_Y8SV6gf94Gc/SaYsj3ojvuI/AAAAAAAACJU/sAmxDBfjxVY/s400/LogoHalalJakim.jpg
atau
for logo halal:
http://www.timesofummah.com/wp-content/uploads/2011/10/halal-italy.jpg
atau
for logo halal:
http://www.rubia.co.th/images/logo_standard/Halal%20Th.JPG
atau logo2 lain yg ada nomer sertifikasi halalnya..
hati2 dengan logo halal kayak gini:
for logo halal:
http://dhika.cikul.or.id/wp-content/uploads/2010/09/halal.jpg
soalnya logo kayak gini belum bisa menjamin kehalalan produk..itu hanya buatan produsen aja..
for saran:
So hargailah tubuh indah kita dengan makanan dan minuman yg halal..jangan sampai secuil ato setetes pun ada barang HARAM yg masuk ke tubuh indah kita..
:mantap:
Yang suka sosis ane kasi tips membeli sosis..
for tips:
1. Pilih sosis yang dikemas dan memiliki label halal agar terjamin kualitasnya.
2. Pilih sosis yang kemasannya masih baik, tidak robek, cacat atau terbuka.
3. Jika memilih sosis yang tidak dikemas, pilihlah yang memiliki kejelasan tentang bahan baku pembuatannya serta masa kadaluarsanya.
4. Belilah sosis yang dijual di dalam referigator (lemari pendingin) bersuhu 0-5O C.
5. Jangan membeli sosis yang berwarna merah menyala. Sosis seperti itu kemungkinan besar mengandung zat pewarna yang dilarang. Sosis yang baik adalah yang warna putih pucat atau merah bata.
6. Perhatikan betul-betul label pada kemasannya. Untuk sosis babi, pada kemasannya akan tertulis �sosis babi� atau �pork sauge� atau �mengandung babi�. Sedangkan untuk sosis jenis lain akan tertulis sesuai dengan bahan pembuatannya seperti �sosis sapi� atau �sosis ayam.�
7. Ketika sudah membeli, sosis sebaiknya segera dimasak atau diolah. Jika belum akan diolah, simpanlah dalam referigator. Untuk penyimpanan lama, simpanlah di dalam freezer. Sedangkan untuk sosis kaleng, bila belum dibuka tutupnya, dapat disimpan dalam tempat yang bersuhu kamar. Namun jika sudah dalam keadaaan terbuka, sebaiknya sosis dipindahkan ke tempat lain, seperti mangkok, untuk kemudian disimpan dalam referigator atau lemari es. Hal ini tidak boleh dilupakan karena yang patut diingat adalah pada dasarnya sosis merupakan produk olahan ternak yang rentan terhadap bakteri perusak sehingga harus selalu berada dalam ruangan berpendingin.
semoga bermanfaat..
Sumber (http://www.tahukahkamu.com/2011/12/9-macam-sosis-unik-dari-jerman.html)
Menerima :melon: :melonndan: :rate5
Menolak :cabendan:
[HOT] Trit yg wajib dibaca:
[spoiler=open this] for bermanfaat:
9 Sosis unik dari Jerman (http://ceriwis.us/showthread.php?p=613469374#post613469374)
Mereka bilang ane pake obat, padahal anuku panjangnya alami [+pic punya ane] (http://ceriwis.us/showthread.php?p=653573594#post653573594)
Ternyata babi banyak manfaatnya [+pic inside] (http://livebeta.kaskus.us/post/000000000000000655154414#post000000000000000655154 414)
Apakah kosmetik agan/sista mengandung ari-ari manusia? (http://livebeta.kaskus.us/post/000000000000000655221698#post000000000000000655221 698)
Inilah makhluk-makhluk halus dalam tubuh babi [+Pics inside SEREM] (http://livebeta.kaskus.us/post/000000000000000655728264#post000000000000000655728 264)
</div>
Kali ini mari kita mengenal tentang sosis.
Menurut Wikipedia (http://id.wikipedia.org/wiki/Sosis) Sosis adalah suatu makanan yang terbuat dari daging cincang, lemak hewan, terna dan rempah, serta bahan-bahan lain. Sosis umumnya dibungkus dalam suatu pembungkus yang secara tradisional menggunakan usus hewan, tapi sekarang sering kali menggunakan bahan sintetis, serta diawetkan dengan suatu cara, misalnya dengan pengasapan. Pembuatan sosis merupakan suatu teknik produksi dan pengawetan makanan yang telah dilakukan sejak sangat lama. Di banyak negara, sosis merupakan topping populer untuk pizza.Sosis terdiri dari bermacam-macam tipe, ada sosis mentah dan juga sosis matang.
Di Indonesia terdapat berpuluh-puluh merk sosis, ada yang tipe premium dan ada tipe biasa, tergantung kontain sosisnya. Secara umum dapat dilihat dari harganya. Nah sekarang mari kita mengenal jenis-jenis sosis dari Jerman.
Di Jerman, sosis adalah makanan yang sangat populer. Hampir setiap hari masyarakat Jerman menyantapnya. Setidaknya ada 9 jenis sosis unik yang sangat menggugah selera.
1. Knackwurst
[/spoiler] for sosis:
http://www.tastydays.com/f_images/3245755214_1747ea5def.jpg
Sosis tebal berukuran pendek ini berbahan utama daging dengan bumbu bawang putih yang ekstra. Biasa disantap bersama asinan kubis dan mustard.
2. Drei im Weggla
for sosis:
http://blog.nordbayern.de/netz/files/2009/12/bratwuerste1-580x435.jpg
Sosis berukuran ramping ini umumnya dimasak agak hangus di atas panggangan terbuka. Jarang sekali yang memasaknya dengan cara direbus atau digoreng. Sedap disantap bersama mustard dan sepotong roti.
3. Weisswurst
for sosis:
http://www.tz-online.de/bilder/2009/02/09/70630/712037309-weisswurst_475px.9.jpg
Sosis berwarna putih ini dibuat dari daging sapi muda sedang sedikit tambahan kulit babi untuk variasi rasa. Setelah direbus, weisswurst dihidangkan dengan pretzel dan gandum.
4. Bockwurst
for sosis:
http://3.bp.blogspot.com/_zLYETuIcx58/TD-s6r-LzyI/AAAAAAAAAAw/bOu4Yja5-P0/s320/bockwurst.JPG
Sosis yang dalam proses pembuatannya menggunakan telur ini kerap menjadi teman minum bir. Lagi-lagi, biasa dinikmati dengan mustard.
5. Landjager
for sosis:
http://honest-food.net/wp-content/uploads/2010/08/smoked-landjaeger.jpg
Secara tampilan, sosis ini kurang sedap dipandang. Namun untuk bahan, Landjager adalah salah satu yang kaya bumbu. Sosis yang biasanya disajikan bersama kentang ini dibumbui dengan anggur merah, gula, biji jintan, mustard, dan lada.
6. Thuringer
for sosis:
http://euro-goodies.com/myfiles/bratwurst_02.jpg
Ukurannya ekstra panjang. Cara masaknya dengan dipanggang sampai sedikit hangus. Memiliki kandungan lemak yang relatif lebih rendah dibanding sosis lainnya.
7. Wollwurst
for sosis:
http://4.bp.blogspot.com/_z1C4quHGdkY/TCTYE5CKd7I/AAAAAAAABHM/BD_S07HgdmI/s280/Gschwollne+mit+Kartoffelsalat.JPG
Rebus, dinginkan, lalu goreng. Begitulah sosis ini biasa dimasak untuk mendapatkan rasa garing di bagian luar.
8. Cervelat
for sosis:
http://www.derekhaines.ch/vandal/wp-content/uploads/2011/08/cervelat-spiess.jpg
Dulu, cervelat berbahan dasar otak. Tapi kini sudah jarang yang menggunakannya. Sesuai tradisi di sebagian Jerman, bagian ujung sosis dibelah agar hasil masakan tampil indah.
9. Frankfurter Wurtschen
for sosis:
http://www.wurstmanufaktur.net/pics/wiener/wiener_800x533_logo.jpg
Cara memasak sosis nan mulus panjang ini bukan dipanggang, digoreng, atau direbus. Cukup panaskan ke dalam air panas, dan siap dimakan.
Warning !!
Hati2 memilih sosis..banyak sosis dari daging yg tidak jelas kehalalannya..Bagi agan2 yang muslim tentu harus berhati-hati..karena banyak sosis yg terbuat dari campuran darah, daging babi http://static.kaskus.co.id/images/smilies/sumbangan/27.gif, selongsong dari usus babi..ato dari daging hewan halal yang tidak disembelih secara syariat Islam..
Tapi kan kita sulit kalo harus menyelidiki sampai detail..sekarang untungnya uda lebih mudah kita menentukan status kehalalan suatu produk..tinggal cermati di kemasan ada logo kayak gini ato ngga:
for logo halal:
http://kulinerbdg.com/images/stories/jreviews/213_logohalalmuiindonesiaproud_1305948517.png
atau
for logo halal:
http://goorme.com/userfiles/blogs/244/Muis_Halal_logo.jpg
atau
for logo halal:
http://3.bp.blogspot.com/_Y8SV6gf94Gc/SaYsj3ojvuI/AAAAAAAACJU/sAmxDBfjxVY/s400/LogoHalalJakim.jpg
atau
for logo halal:
http://www.timesofummah.com/wp-content/uploads/2011/10/halal-italy.jpg
atau
for logo halal:
http://www.rubia.co.th/images/logo_standard/Halal%20Th.JPG
atau logo2 lain yg ada nomer sertifikasi halalnya..
hati2 dengan logo halal kayak gini:
for logo halal:
http://dhika.cikul.or.id/wp-content/uploads/2010/09/halal.jpg
soalnya logo kayak gini belum bisa menjamin kehalalan produk..itu hanya buatan produsen aja..
for saran:
So hargailah tubuh indah kita dengan makanan dan minuman yg halal..jangan sampai secuil ato setetes pun ada barang HARAM yg masuk ke tubuh indah kita..
:mantap:
Yang suka sosis ane kasi tips membeli sosis..
for tips:
1. Pilih sosis yang dikemas dan memiliki label halal agar terjamin kualitasnya.
2. Pilih sosis yang kemasannya masih baik, tidak robek, cacat atau terbuka.
3. Jika memilih sosis yang tidak dikemas, pilihlah yang memiliki kejelasan tentang bahan baku pembuatannya serta masa kadaluarsanya.
4. Belilah sosis yang dijual di dalam referigator (lemari pendingin) bersuhu 0-5O C.
5. Jangan membeli sosis yang berwarna merah menyala. Sosis seperti itu kemungkinan besar mengandung zat pewarna yang dilarang. Sosis yang baik adalah yang warna putih pucat atau merah bata.
6. Perhatikan betul-betul label pada kemasannya. Untuk sosis babi, pada kemasannya akan tertulis �sosis babi� atau �pork sauge� atau �mengandung babi�. Sedangkan untuk sosis jenis lain akan tertulis sesuai dengan bahan pembuatannya seperti �sosis sapi� atau �sosis ayam.�
7. Ketika sudah membeli, sosis sebaiknya segera dimasak atau diolah. Jika belum akan diolah, simpanlah dalam referigator. Untuk penyimpanan lama, simpanlah di dalam freezer. Sedangkan untuk sosis kaleng, bila belum dibuka tutupnya, dapat disimpan dalam tempat yang bersuhu kamar. Namun jika sudah dalam keadaaan terbuka, sebaiknya sosis dipindahkan ke tempat lain, seperti mangkok, untuk kemudian disimpan dalam referigator atau lemari es. Hal ini tidak boleh dilupakan karena yang patut diingat adalah pada dasarnya sosis merupakan produk olahan ternak yang rentan terhadap bakteri perusak sehingga harus selalu berada dalam ruangan berpendingin.
semoga bermanfaat..
Sumber (http://www.tahukahkamu.com/2011/12/9-macam-sosis-unik-dari-jerman.html)
Menerima :melon: :melonndan: :rate5
Menolak :cabendan:
[HOT] Trit yg wajib dibaca:
[spoiler=open this] for bermanfaat:
9 Sosis unik dari Jerman (http://ceriwis.us/showthread.php?p=613469374#post613469374)
Mereka bilang ane pake obat, padahal anuku panjangnya alami [+pic punya ane] (http://ceriwis.us/showthread.php?p=653573594#post653573594)
Ternyata babi banyak manfaatnya [+pic inside] (http://livebeta.kaskus.us/post/000000000000000655154414#post000000000000000655154 414)
Apakah kosmetik agan/sista mengandung ari-ari manusia? (http://livebeta.kaskus.us/post/000000000000000655221698#post000000000000000655221 698)
Inilah makhluk-makhluk halus dalam tubuh babi [+Pics inside SEREM] (http://livebeta.kaskus.us/post/000000000000000655728264#post000000000000000655728 264)
</div>