Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Lounge

Lounge Berita atau artikel yang unik, aneh, dan menambah wawasan semuanya ada disini dan bisa dishare disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 10th November 2015
Gusnan's Avatar
Gusnan Gusnan is offline
Moderator
 
Join Date: Jun 2013
Posts: 27,623
Rep Power: 47
Gusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyak
Default Ilusi Mata: Temukan 500 Ekor Domba Dalam Foto Ini!


Foto: copyright Buzzfeed.com/Twitter/@pilgrimfarms/Liezel Kennedy Hayo, nggak bisa kan menemukan 500 ekor domba dalam gambar di atas? Jadi pagi itu, seorang petani asal Kanada, Liezel Kennedy, pergi ke ladang untuk mengecek domba-dombanya. Namun saat tiba di sana, ia sangat terkejut karena mengira domba-dombanya hilang dalam waktu semalam, seperti yang diceritakan dalam Buzzfeed.com. "Aku awalnya sempat tertipu," tulisnya di Twitter. Kalau gambar di bawah ini, sudah kelihatan?


copyright Buzzfeed.com/Twitter/@pilgrimfarms/Liezel Kennedy

Masih belum ya? Padahal sudah kelihatan lho. Saya kasih gambar ini deh!


copyright Buzzfeed.com/Twitter/@pilgrimfarms/Liezel Kennedy

Benar kan, ada dombanya. Liezel bilang, ia harus berjalan mendekat sekitar 15 meter untuk bisa melihat domba-dombanya dengan jelas. Unik sekali kan, ternyata domba juga bisa berkamuflase seperti bunglon, hehe. Ini gambar domba-domba yang diambil dari dekat, Ladies.


copyright Buzzfeed.com/Twitter/@pilgrimfarms/Liezel Kennedy

Akui saja, pasti awalnya kamu berpikir bahwa domba-domba itu berwarna putih bukan? Hihi, sama, saya juga.


copyright Buzzfeed.com/Twitter/@pilgrimfarms/Liezel Kennedy

Masalah seperti ini tidak hanya dialami Liezel saat musim gugur atau musim salju saja. Saat musim panas dan musim semi pun domba-domba tersebut juga "menyamar" dan berhasil menipu Liezel (dan kita semua)

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 06:21 PM.